Wednesday, February 12, 2025
HomeHanKamYonmarhanlan VII Kupang Menghadiri Upacara Pembukaan TNI Manunggal Masuk Desa TA. 2024

Yonmarhanlan VII Kupang Menghadiri Upacara Pembukaan TNI Manunggal Masuk Desa TA. 2024

DERAP.ID|| Kupang,- Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) VII Kupang menghadiri upacara pembukaan TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) TA. 2024 yang digelar di Lapangan SMPN 2 Desa Tesabela Kabupaten Kupang Barat Nusa Tenggara Timur. Kamis,(8/05/2024).

Kegiatan yang dipimpin oleh Dandim 1406/Kupang Kolonel Inf Wiwit Jalu Wibowo, turut dihadiri oleh Pj Bupati Kupang Bapak Alexis Lumba, Danyonmarhanlan VII Kupang, Danyonif 743/PSY, Polsek Tesabela, dan para unsur Forkopimda Kabupaten Kupang, dalam kegiatan tersebut Dandim 1604/Kupang beserta para undangan meninjau proses pembangunan fasilitas umum yang masih dalam proses pengerjaan.

Danyonmarhanlan VII Kupang menyampaikan bahwa TMMD merupakan keterpaduan antara TNI bersama pemerintah daerah sebagai upaya percepatan terobosan pembangunan di daerah pedesaan serta sebagai langkah peningkatan infrastruktur dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dan TNI akan senantiasa mendukung setiap program pemerintah dalam meningkatkan insfrastruktur desa.                    (@budi_rht DERAP.ID)

panen77

RELATED ARTICLES

Most Popular

Recent Comments